Siapa
yang bertanggungjawab atas kebahagiaan kita? Sering jari jemari kita justru
menunjuk pada orang orang yang kita anggap paling bertanggungjawab terhadap
kebahagiaan kita. Ayah, ibu, suami, istri atau bahkan guru di sekolah dulu,
biasanya menjadi kambing hitam atas tuduhan ini.